Total Tayangan Halaman

Selasa, 10 Desember 2013

Pendidikan Lanjutan I 2013 Korps Sukarela Universitas Mulawarman

DIKJUT I 2013 KSR UNMUL
Pendidikan Lanjutan I Korps Sukarela Universitas Mulawarman dimulai dari tanggal 5-8 Desember 2013
ini merupakan pendidikan lanjutan pertama KSR UNMUL yang terprogram selama 4 hari. Materi yang diberikan berupa pertolongan pertama dan evakuasi. Peserta pendidikan adalah anggota KSR UNMUL dari PLADAK XV yang merupakan angkatan paling muda di KSR UNMUL diharapkan dengan pendidikan lanjutan ini kemampuan anggota KSR UNMUL dalam melakukan pertolongan pertama di lapangan dapat meningkat baik dari segi pengalaman maupun keilmuan pertolongan pertama. Mengingat tugas dari anggota KSR UNMUL di depannya semakin berat karena bukan hanya kecelakaan jalan raya saja yang bisa terjadi tetapi dimanapun anggota KSR UNMUL ditugaskan khususnya di tempat bencana seperti kebakaran, banjir, tanah longsor, kegiatan alam terbuka dan lebih banyak lagi. Berikut foto-foto kegiatan pendidikan lanjutan Korps Sukarela Universitas Mulawarman Selama 4 Hari.















Tidak ada komentar:

Posting Komentar